Tag: legogjawa
-
Misteri Benteng Legogjawa : Peninggalan Sejarah yang Terlupakan
Keberadaan Benteng Legogjawa di dekat petak jalur rel kereta antara Tagog Apu dan Cipatat menimbulkan misteri. Mengingat minimnya literatur tentang peninggalan sejarah yang satu ini. Seolah terlupakan begitu aja dan berubah menjadi bangunan menyeramkan.